Cara Mengurus KTM UGM yang Hilang
Januari 20, 2014
Memang benar kata pepatah yang mengatakan "Kamu akan merasa benar-benar kehilangan jika seseorang itu sudah tidak ada" dalam kasus saya sih bukan seseorang, tapi sesuatu. Sesuatu itu KTM alias Kartu Tanda Mahasiswa. Entah kenapa, dalam 2 minggu terakhir ini saya dapet musibah berturut-turut. Minggu pertama, saya kehilangan tempat pensil yang berisi semua surat-surat berharga mulai dari KTP, STNK, KTM, hingga Kartu ATM. Minggu kedua, saya kehilangan hape disaat ngebolang ke Candi Dieng. Apes!
Mungkin ini teguran karena saya kurang sedekah atau gimana. Tapi yang jelas, saya mempunyai prinsip "selalu ada udang dibalik bakwan" semua yang terjadi pasti ada alasannya, jadi kalau hilang ya udah, mau gimana lagi? Daripada berlarut-larut, saya mau sedekah pengetahuan aja tentang cara membuat KTM yang hilang. Ini nih screenshoot kultwit saya tentang gimana caranya buat KTM yang hilang tersebut. Monggo....
nb: bacanya dari bawah ke atas yaa, hihi
6 komentar
sorry ni sebelmnya..aq cri info di internet kyk gini prosesnya :
BalasHapus1. lapor pada polisi di kantor polisi terdekat dan buat pernyatan bahwa anda telah kehilangan KTM.
2. Dari pihak kepolisian anda akan mendapatkan surat tanda bukti laporan kehilangan, tanpa biaya apapun.
3. Bawa surat tanda bukti laporan kehilangan tersebut ke bagian pendidikan di gedung pusat UGM lantai 1 sayap selatan. Jangan lupa satu lembar foto 3x4.
4. Di sana kemudian dicocokan dengan arsip Anda.
5. KTM baru bisa Anda peroleh seminggu kemudian. Meski pada KTM ini ditulis kata duplikat, nilainya sama dengan KTM yang asli.
jadi yang bener yg mana nih????
suwun ^___^
Begini, untuk info yang di internet itu tidak up-to-date, saya sudah coba mengikuti alur yang ada di internet tapi ternyata ada perubahan. Jadi, semua urusan yang menyangkut pengurusan KTM ini sudah dipindah ke DAA semua, jadi tidak di Gedung Pusat lagi. Ohiya, terimakasih sudah mampir :)
Hapusmakasih petunjuknya. :),
BalasHapuseh, iya.. kira-kira sewaktu di kantor polisi perlu memberi alasan gak ya?
soalnya kartu saya hilang/jatuh gak tau dimana,
iya, satu lagi, perlu membawa foto 3x4 kah?
BalasHapusmaaf banyak tanya....
Bilang aja jatuh di kampus atau kira-kira tempat dimana kartu itu hilang. Untuk foto, kalau mau mengganti foto di KTM silahkan bawa foto 3x4 yang baru, jika tidak foto akan menggunakan foto yang sama seperti KTM sebelumnya. Nggak papa Gea :)
BalasHapusterimakasih postingan tulisannya :), jadi terbantu kemarin mengurus KTM,
BalasHapus